BloggerDay datang lagi! Tahun ini Bloggercrony Indonesia genap berusia 8 tahun. Pada #BloggerDay2023, Bloggercrony Indonesia mengusung tema Skill Set Up. Tema ini diambil sebagai bentuk dari perwujudan misinya, yaitu sebagai fasilitator untuk blogger dalam menghasilkan konten blog berkualitas dan memberikan manfaat luas. BloggerDay tahun ini dilaksanakan dengan konsep Hybrid Fun Camp yang diikuti oleh 100 blogger terpilih. Kegiatan ini semakin …
Cera Apparel Express #Produksi3Hari Menjadi Bagian Kemeriahan #BloggerDay2023
